Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

12 Drama Korea Paling Di Rekomendasikan Tahun 2012

Salam Azoners Di Kesempatan Kali Ini Admin Akan Share Daftar 12 Drama Korea Yg Di Produksi & Selesai/ Tamat Di Tahun 2012 yg Paling Di Rekomendasikan Untuk Kalian Tonton Versi Azoners & Buku Sinopsis. Peringkat Drama Ini dikutip berdasarkan Komentar, Kunjungan Blog , Serta Review Admin Sendiri Dengan Cara Menonton Dramanya Hingga Selesai dan menilai Bagaimana Akting Para Pemain Serta Alur Cerita Yg Di tawarkan berikut Adalah Daftar 12 List Drama Korea Produksi 2012 Yg Paling Di Rekomendasikan Oleh Azoners & Buku Sinopsis yg Layak Untuk Kalian Tonton Selengkapnya .

1. May Queen

Di Posisi Puncak Drama Korea Yg harus kalian Tonton Adalah May Queen bagi Kebanyakan Orang, Belum mengetahui Serunya Alur Cerita yg Di Hadirkan Dari Drama Ini, Karena Orang Enggan menonton Drama dengan Jumlah Episode Yg Cukup Panjang Berjumlah 38 Episode Padahal Drama Ini Adalah Salah Satu Drama yg berhasil meraih Rating Cukup tinggi di korea dengan rata-rata 21.3% menurut TNmS Seoul.

Yg menjadi Alasan Kenapa Drama Ini layak di Nobatkan Sebagai Juara Drama di tahun 2012 Versi Buku Sinopsis karena Alur Ceritanya yg Di Luar Dari Dugaan dengan genre Family & Melodrama Serta perjuangan Seorang Wanita pekerja Keras yg Ingin karyanya diakui Di Industri Perkapalan (diperankan oleh Han Ji Hye) Sebagai wanita, ternyata Jeon Hae Joo dicintai oleh dua orang lelaki yaitu Park Chang Hee (diperankan oleh Jae Hee) dan Kang San (diperankan oleh Kim Jae Won).  

2. The Moon That Embraces The Sun 

Diperingkat Ke Dua Di Isi oleh Serial Drama "The Moon That Embraces The Sun" Yg Berhasil meraih Rating Drama Korea tertinggi di tahun 2012 Dengan Rata-Rata Rating 34.1% menurut TNmS Seoul. tapi yg menjadi pertanyaan kenapa Drama Ini berada Di Peringkat 2 Drama yg Paling Di Rekomendasikan Oleh Azoners & Buku Sinopsis.

 yg Menjadi Alasan terbesar Kenapa Drama Ini berada di Peringkat 2 versi buku Sinopsis Adalah Karena Alur Cerita yg di tawarkan di Episode Pada Saat Para pemainnya beranjak Dewasa terkesan melempem & Kurang memberikan Kejutan oleh kareana Itu Admin Memberikan Peringkat 2 kpd Drama Ini Namun Secara Keseluruhan Drama Ini Layak Untuk Di tonton
 
3. Nice Guy/ Innocent Man

Diperingkat ke 3 Di Isi Oleh Serial Drama Innocent Man/Nice Guy Drama Ini adalah Salah Satu Drama Yg Cukup Menarik perhatian para pengunjung buku Sinopsis walaupun drama Ini telah Selesai beberapa Minggu lalu Tapi Hingga kini Yang mencari "Sinopsis Nice Guy " di Buku Sinopsis Masih Banyak, Bahkan  Masih Bertengger di TOP 5 kunjungan terbanyak Buku Sinopsis Selama 7 hari terakhir dengan meraih 223.463 ribu Viewers.Drama Ini memang Pantas Di Rekomendasikan Karena alur ceritanya yg tidak bisa di tebak Secara keseluruhan Admin berikan Nilai Untuk Drama Ini 8,6.

Dan Berikut Ini adalah Peringkat 4 - Hingga 12 Drama Korea Paling Di Rekomendasikan di Tahun 2012 versi Azoners & Buku Sinopsis !

4. Bridal Mask 
5.  Rooftop prince
6. A Gentleman's Dignity
7. The King 2 Hearts
8. Answer Me 1997
9. Arang & The magistrate
10.Time Slip Dr Jin
11.Queen Inhyun's man
12 Big

^^ Terima kasih telah berkunjung
Untuk Melihat Sinopsis Drama Di Atas Silahkan Klik Judul Drama tersebut
** Bila Ada Rekomendasi Drama Lain Silahkan Komentar Di bawah Ini !
*** Rekomendasi Drama berdasarkan Review Admin 
Rating: 4.5

Posting Komentar untuk "12 Drama Korea Paling Di Rekomendasikan Tahun 2012"